Pulih dari cidera Luis Nani siap memperkuat Lazio
Chdiic – Mewujudkan harapan para fans Lazio untuk melihat Luis Nani memulai debut dan memperkuat Lazio akan terwujud dalam waktu dekat. Klub dari ibu kota Itali ini berada dalam periode terbaik di seri A. Sekarang ini Senad Lulic dan yang lain sudah mengumpulkan 3 kemenangan dan 1 imbang pada pertandingan sebelumnya. Meski Nani belum diturunkan, Lazio tetap menjadi tim yang sulit untuk di tembus lawan.
Luis Nani memulai debut bersama Gli Aquilottisaat, dirinya akan berhadapan dengan Napoli pada seri A di Stadion Olimpico, dini hari nanti. Kondisi Nanipun mulai pulih dari cidera lutut dan mengikuti sesi latihan dengan rekan setimnya pada Senin (18/9). Lazio mengkonfirmasikan bahwa kedatangan pemain Sporting Lisbon dan MU tersebut memberi suntikan tenaga ekstra.
Berpartisipasi dalam Liga Eropa membuat Gli Aquilottitidak mendulang kesuksesan dalam laga kali ini. Napoli adalah lawan yag sulit, tentu kami jelas mengetahui siapa yang akan kami hadapi di pertandingan selanjutnya tutur adik kandung penyerang legenda AC Milan, Filippo Inzaghi tersebut.
Cara Daftar Sbobet – Sementara ini Lazio berada di Ranking 4 dengan 10 poin. Berada di ranking teratas tidak membuat Lazio terhindar dari kritik netizen. Pelatih Simone Inzaghi mengatakan bahwa Lazio tergolong cepat puas akan keunggulan sementara yang mereka dapatkan.
Simone mengaku kecewa akan tindakan Lazio atas kemenangan melawan Genoa 3-2. Genoa memberi perlawan yang cukup signifikan sepanjang pertandingan. Untuk itu semoga kelengahan tidak akan terjadi lagi saat melawan Napoli, imbuh Simone.
Kewaspadaan Simone bukan tanpa alasan. Kualitas Seri A menuju babak perempat final semakin meningkat, ini semakin sulit bagi Lazio karena ikut serta dalam Liga Europa. Hal yang menyenangkan memiliki banyak pertandingan, namun Lazio harus ekstra kerja keras. Ditambah Luis Nani memulai debut dan memperkuat Lazio dan kemungkinan ini akan membuat klub ini menduduki status puncak di Seri A
Mendapat tambahan amunisi Nani yang memerkuat tim Filippo Inzaghi, Lazio menjadi tim ke 5 yang akan di perkuat olehnya. Dengan status pinjaman hingga musim depan, Lazio harus merogoh kocek sampai 8,5 Euro untuk mendatangkan Nani selepas operasi cidera lututnya. Pemain usia 30 tahun, Luis Nani memulai debut dikarenakan Lazio baru saja kehilangan sector sayap, Lucas Biglia. Lucas ke AC Milan sedangkan Keita Balda Diao ke AS Monaco.